Bertumpuk pertanyaan dalam hatiku...
Mengapa Allah mengabulkan setiap doamu?
Kini kutau jawaban atas pertanyaan itu...
Aku adalah bagian penting dalam hidupmu...
Bahkan lebih penting dari dirimu sendiri...
Dan mungkin karna itu
Ku menirumu dalam kesolehan dan empati kalbumu...
Percayalah bahwa pengharapanmu padaku takkan pernah membuatmu kecewa.
Akan ku pelihara selalu senyumku agar tak menjadi palsu
Akan ku nikmati kesedihan dan berusaha menjadi tangguh
Akan ku hadapi hidup ini dengan iman dan kesabaran...
Semua itu,
Ku belajar dari mu, ku menirumu...
good anggi :')
BalasHapusIndahnyaaaaaaaaaaaaaaaa, aku merindng bacanya, nggi!
BalasHapusNana: Terimakasih naaaa :')
BalasHapusLaras: makasi bijaksanakuuu hihi :'D